• Jumat, 29 September 2023

17-19 September 2023 Pendakian Gunung Gede Pangrango Akan Ditutup untuk Umum, Kenapa?

- Senin, 11 September 2023 | 10:00 WIB

ZETIZENS.COM - Pada Jumat, 8 September 2023 lalu di Hotel Salabintana-Sukabumi, telah diselenggarakan Bimbingan Teknis Masyarakat Sekitar Kawasan Bidang PTN Wilayah II Sukabumi Balai Besar Taman Nasional gunung Gede Pangrango (BBTNGGP).

Kegiatan yang dihadiri langsung oleh Anggota Komisi IV DPR RI yaitu (drh. H. Slamet) dan (Prof. Dr. satyawan Pudyatmoko, S.Hut., M.Agr.Sc) selaku Direktur Jendral KSDAE (Kementerian Lingkungan Hidup Dan Kehutanan).

Baca Juga: 8 September 1966 Hari Deklarasi Aksara Internasional oleh UNESCO

Peserta undangan berjumlah 45 orang, terdiri dari tenaga Ahli Anggota A-431, Komisi IV DPR RI, Pejabat Eselon II, III dan IV di lingkup BBTNGGP beserta beberapa perwakilan Kelompok Tani Hutan (KTH) lingkup Sukabumi.

Dan Event Kementerian ini akan terus berjalan, hingga BBTNGGP menutup pendakian untuk umum pada 17-19 September 2023, dan dibuka kembali pada 20 September 2023. (Agung Gunawan)

Editor: Ahmad Hilal Fauzi

Artikel Terkait

Terkini

Rempang, Kenapa Jadi Pembahasan yang Ramai?

Kamis, 28 September 2023 | 13:22 WIB

Maroko Diguncang Gempa, Paling Mematikan dalam 6 Dekade

Kamis, 28 September 2023 | 09:27 WIB

Google Ulang Tahun ke 25, Google Doodle jadi G25GLE

Rabu, 27 September 2023 | 17:11 WIB

AKMIKO Mendekatkan Mahasiswa Baru pada Jurusan

Rabu, 27 September 2023 | 14:27 WIB

Are You Ready for the Next Duta Fakultas Syariah 2023?

Rabu, 27 September 2023 | 09:46 WIB
X